Danbrigrif 27 Nusa Ina Terima Kunker Kasdam XVI Pattimura Brigjen TNI Gabriel Lema

Komandan Brigade Infanteri 27/Nusa Ina Kolonel Infanteri Agus Widianto sambut hangat Kunjungan Kerja Kepala Staf Daerah Militer (Kasdam XVI/Patimura) Brigjen TNI Gabriel Lema beserta rombongan bertempat di Mako Brigif 27/Nusa Ina. Masohi, Kabupaten Maluku Tengah Provinsi Maluku. Senin (28/12/2020).

Malteng, MX. Com. Komandan Brigade Infanteri 27/Nusa Ina Kolonel Infanteri Agus Widianto sambut hangat Kunjungan Kerja Kepala Staf Daerah Militer (Kasdam XVI/Patimura) Brigjen TNI Gabriel Lema beserta rombongan bertempat di Mako Brigif 27/Nusa Ina. Masohi, Kabupaten Maluku Tengah Provinsi Maluku. Senin (28/12/2020).

Adapun yang Hadir dalam Kegiatan ini yaitu Kasbrig 27/Nusa Ina Letkol inf Rahmat Saerodin. S.I.P., M.I.Pol, Dandim 1502 Masohi Letkol Inf Nunung Wahyu Nugroho SE, M. Si,  Danyonif 731 Kabaresi Letkol Inf Yoyok Wahyudi, S.I.P, M.Han), Dandenpom Masohi Letkol CPM Lodewiyk Malau, SH dan Perwira Brigif 27/Nusa Ina yang turut hadir.

Bacaan Lainnya

Kedatangan Kasdam XVI/Pattimura (Brigjen TNI Gabriel Lema) beserta rombongan dalam rangka Kunjungan Kerja melihat Pembangunan Perumahan dan Lapangan tembak Brigif 27/Nusa Ina, serta dilanjutkan perumahan Yonif 731/Kabaresi.

Dalam kunjungan ini Kasdam langsung melihat perumahan yang sedang dibangun dan Lapangan tembak Brigif 27 Nusa/Ina

“ini guna mengetahui sejauh mana proses pembangunan yang sedang dilaksanakan di satuan Brigif 27/Nusa Ina dan Yonif 731/Kabaresi”, ujar Kasdam.

Kasdam berharap kepada pelaksana proyek agar dapat menyelesaikan tahap pembangunan bisa rampung dan siap huni sesuai dengan waktu yang telah ditentukan dengan hasil sesuai dengan yang diinginkan,”Ungkap Kasdam. (Penyon)

Pos terkait