Tiga Lulusan Terbaik STKIP Dapat Bonus dari BRI

Malteng, MX. Ada hal yang sangat luar biasa dari acara wisuda sarjana STKIP Gotong Royong Masohi Tahun 2019. Bertempat di Auditorium. Sabtu (27/7). Setelah Pelantikan wisudawan. Acara tambahan yakni Pembacaan Surat Keputusan dan Penyerahan Penghargaan Kepada Lulusan Yang Berprestasi. Dan yang berkenan atas lulusan 3 terbaik atasnama; 1. Rusman Dani Rumaen IPK 3.78 dari Pendidikan Biologi, 2. Yuliana Adolfina Sandri 3.71 dari Pendidikan Matematika, 3. Afiah Litiloly 3.69 dari Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia.

Tak hanya itu, ketiga lulusan terbaik mendapatkan raihan tambahan dana dari BRI Cabang Masohi yakni terbaik I Rp. 500.000, terbaik II Rp. 400.000, terbaik III Rp. 300.000,-. (Tim)

Pos terkait